Manfaat dan Kandungan Pegagan

pegagan
 Pegagan atau dalam bahasa latinya centella asiatica merupakan herbal yang   berasal dari benua asia ini adalah merupakan salah satu macam tumbuhan herbal yang bisa berbunga sepanjang tahun dan juga bermanfaat untuk kesehatan.
 
Pegagan ada dua macam jenis yaitu pegagan merah dan juga pegagan hijau. Pegagan memiliki julukan lain yaitu "makanan otak" karena sudah lama dipercaya mampu menambah IQ(Intelektual Quotion) kemampuan belajar seseorang, serta daya ingat pada memori otak. Ada kelebihan lainnya juga yaitu menangatasi lemah mental pada anak-anak yang memiliki masalah dengan mentalnya.
 
 Karena memiliki banyak manfaat dan kadungan pegagan kini herbal pegagan telah dimanfaatkan oleh manusia diseluruh dunia. Namun anehnya, dinegarar-negara Eropa dan negara-negara Amerika menganjurkan masyarakaynya agar seseorang yang masih berusia di bawah umur 19 tahun tidak mengonsumsi herbal pegagan ini. Herbal pegagan diolah dengan berbagai macam cara sehingga bisa dikonsumsi dalam bentuk herbal segar, herbal yang kering serta dalam bentuk salep.
 
 Salah satu keistimewaan pegagan adalah pada seluruh bagian tumbuhan ini bisa diambil manfaatnya. Banyak pengobatan baik dari dalam dan juga pengobatan dari luar sering menggunakan pegagan sebagai obatnya. Namun sebagai catatan bagi yang ingin mengkonsumsi herbal secara rutin satu saja hal yang perlu anda ingat bahwa penggunaan obat herbal jangan sampai melebihi batas waktu penggunaan yaitu melebihi kurun waktu 6 minggu. Jika anda masih ingin meneruskan konsumsi herbal maka ada baiknya jika anda menunggu sampai 2 minggu setelah batas pemakaian herbal.
 

 Kandungan Pegagan:

 
Herbal pegagan memiliki banyak sekali kandungan senyawa yang sangat baik untuk pemulihan kesehatan tubuh manusia.Diantara senyawa itu adalah
 

- Triterpenoid

 
Ini adalah salah satu senyawa pada herbal pegagan yang sangat penting dan bisa dibilang paling penting mengingat fungsi dari pada senyawa ini. Triterpenoid memiliki fungsi meningkatkan fungsi kerja mental agar lebih baik dan mampu memberi efek menenangkan bagi orang yang mengkonsumsinya. CVara kerja senyawa ini adalah dengan merevitalisasi pembuluh darah sehingga akan mempelancar peredaran darah yang menuju otak manusia.
 

- Asiaticoside


 Ini adalah senyawa yang ada pada bagian dari senyawa triterpenoid atau senyawa di dalam senyawa. Asiaticoside memiliki fungsi menguatkan sel-sel pada kulit serta meningkatkan perbaikannya, menambah imun, menstimulasi sel darah dan termasuk sebagai salah satu jenis senyawa antibiotik yang natural/alami.
 

- Brahmoside

Ini adalah senyawa yang memiliki manfaat untuk memperlancar peredaran darah .

- Brahminoside

Kalau senyawa ini adalah merupakan zat protein yang sangat penting bagi sel otak.
Pada pegagan juga mengandung zat kalsium, seng, fosfor,tembaga, batakaroten, magnesium, vitamin B1,B2,B3,C.

 

 Manfaat dan Khasiat Pegagan:

 
 Banyak sekali manfaat herbal untuk kesehaan salah satunya untuk otak. Berikut adalah beberapa manfaat pegagan yang bisa anda rasakan bila mau mengkonsumsi pegagan.
 
-Sebagai antilepra dan anti lupa.
-Bisa menurunkan tensi darah dalam tubuh dan juga mencegah terjadinya keloid.
-Mengatasi depresi, mencegah adanya varises dan bisa mempelancar air seni.
-Mengatasi gangguan masalah pencernaan dan membersikan darah.
-Mengatasi masalah wasir dan juga konstipasi
-Menyembuhkan sakit flu dan juga sinusitis
-Mengatasi TBS kulit, sebagai penawar racun bila terjadi gigitan ular serta bisul.


Harga 60.000 untuk luar jawa. 50.000 jawa

Dapatkan manfaat klorofil untuk penyembuhan luka serta herbal pegagan didalam zaitun.

0 komentar:

Posting Komentar