Pegagan dan Manfaatnya

pegagan
Pegagan adalah tanaman yang terkadang masih ada banyak orang yang belum mengenalnya. Memang herbal pegagan jarang dibicarakan akan tetapi siapa sangka bahwa daun yang memiliki bentuk mirip seperti daun pohon waru ini sudah lama diambil manfaatnya dan menjadi sebagian dari campuran obat herbal alternatif, khususnya untuk herbal bagi wanita.
 
Nama latin dari herbal ini adalah Centella asiatica. Ternyata herbal pegagan juga bisa digunakan untuk mengatasi jerawat, dan juga bisa digunakan untuk meningkatkan kesuburan wanita. Menurut berbagai penelitian para ilmuwan membuktikan bahwa seluruh bagian dari tumbuhan ini bisa digunakan untuk kesehatan. Herbal pegagan di Indonesia memiliki nama julukan lain yaitu daun tapak kuda. Hal ini dikarenakan pegagan daunnya mirip tapak kuda.
 
Kesuburan rahim kandungan bisa meningkat dengan herbal pegagan, pengagan untuk penyubur kandungan sangat berkasiat dan caranya mudah. Denganmengambil pegagan daun serta batangnya lalu diremas-remas sampai setengah hancur lalu remasanya direbus dan air rebusan itu diminum. Nah mudahkan caranya dan murah lagi.Selain untuk penyubur kandungan pegagan juga bisa untuk mengatasi berbagai macam penyakit.

 

Berikut penyakit yang bisa disembuhkan dengan pegagan.

 

- Jerawat

Senyawa dalam pegagan bisa meregenerasi sel-sel kulit itu dikarenakan pegagan bisa merangsang pengeluaran kolagen .Karena itulah pegagan bisa dijadikan salah satu alternatif untuk mengatasi jerawat.
 
Ali, SMA jombang
Saya tidak percaya diri kalau banyak jerawat diwajah saya namun setelah mendengar herbal pegagan yang katanya bisa untuk mengobati jerawat maka saya langsung mencobanya dan hasilnya bagus juga. Sekarang saya jadi percaya diri lagi

 

- Penyubur kandungan

Pegagan juga bisa dimanfaatkan oleh para calon ibu yang sedang menginginkan anak. Pegagan menjadi pilihan yang tepat karena pada tanaman herbal ini terdapat didalamnya kadungan karotein yang cukup tinggi dimana karotein berfungsi untuk anti oksidan. Bila anti oksidan para calon ibu meningkat maka sel telur didalam rahim akan lebih terjaga sehingga kemungkinan untuk hamil lebih tinggi.
 
Bu fatmawati, Samben jombang
Sudah 2 tahun saya berumah tangga namun belum dapat momongan. Suatu hari saya browsing diinternet mencari herbal untuk ibu yang ingin cepat hamil dan sayabaca manfaat dari herbal pegagan. Saya beli dan terbukti hasilnya sangat bagus. Kini saya sudah punya 3 anak.


- Dapat berguna sebagai anti infeksi.

Salah satu cara untuk menghemat biaya pengobatan luka adalah dengan pegagan. Pegagan mampu mempercepat proses penyembuhan pada luka.
 
Adi , Anak SMP 5 Jombang
Saya sering main bola dilapangan namun sering saya terjatuh dan terjadi luka. Biasanya kalau terjadi luka saya beli obat  tetapi setelah tahu pegagan bisa untuk luka ya ambil saja disungai depan sekolah banyak pegagan. Lumayan obat herbal gratis.
 
Respi, Pemain basket
Basket adalah olahraga yang menyehatkan tubuh namun tidak jarang terjadi luka saat latihan atau pertandingan bila terjatuh. Pelatih kami menganjurkan pegagan untuk luka yang kami alami karena dengar-dengar bisa untuk luka dan ternyata memang bisa.
 

- Berguna sebagai anti-toksin.

Herbal pegagan memiliki senyawa untuk mengusir racun dari tubuh maka cocok sekali bila digunakan sebagai anti racun/toksin.
Testimoni Pegagan sebagai anti toksin
 
Bu Ika , Bantul jogja
Luar biasa herbal ini disamping murah manfaatnya sangat bagus buat kesehatan saya dan keluarga. Kini kami sekeluarga jadi lebih seha dan jarang sakit.

 
Pak Ari, Jakbar
Awalnya ragu dengan harganya yang murah karena biasanya harga menunjukan kwalitas namun setelah mencoba hasilnya tidak mengecewakan.

 

-Demam
 

Pegagan sifatnya adalah sebagai penurun panas. Dengan memnumbuk daun dan batang pegagan lalu diletakan di dahi anak yang sedang demam maka panas ditubuhnya akan menurun.
 
Testimoni Demam
 
Bu Narni , Bandung.
Suatu hari anak saya sedang mengalami demam. Saat itu sedang malam dan demam anak saya sedang memuncak. Saya panik karena toko obat , apotek, dokter sudah tutup karena sudah terlalu larut malam. Namun saya teringat manfaat pegagan untuk demam sehingga saya coba dengan pegagan yang ada disamping rumah saya. Setelah saya coba ternyata demam anak saya bisa turun juga.

 
Bu Heri ,pengkol diwek.
Saya punya anak perempuan. Suatu harimengalami demam yang hebat sehingga membuat saya jadi merasa panik. Namun denagn tanaman pegagan disebelah rumah saya memanfaatkannya untuk mengatasi demam anak saya. Ternya sembuh juga.


-Ayan

 Sifat anti-diuretik pada pegagan menjadikan herbal ini bisa direbus dan pada egagan juga terdapat senyawa yang berfungsi untuk perbaikan otak serta bisa memperbaiki mental seseorang.
 
Testimoni Ayan
 
Dokter Sriwahyu ahli penyakit jiwa Bogor.
Herbal pegagan memang sangat baik untuk masalah otak seperti cacat mental, pelupa atau masalah syaraf seperti penyakit ayan. Terbukti para pasien yang mencoba herbal ini banyak mengalami perubahan.

 
Bu Ani
Saya punya saudara yang menderita ayan sudah lama. Berbagai obat sudah diminum serta berbagai pengobat sudah didatangi namun setelah berjumpa dengan herbalis dan mencoba saran dia yaitu dengan pegagan saja maka luar biasa hasinya.
 
Pak Hari Mambang
Putri saya menderita ayan sudah lama namun setelah mencoba herbal pegagan, wah ada banyak perubahan sekarang.


Harga 50.000 jawa dan 60.000 luar jawa

Dapatkan manfaat klorofil k-link untuk kesehatan anda.

0 komentar:

Posting Komentar